Visi dan Misi
Menjadi program studi yang unggul dan berdaya saing global dalam ilmu manajemen berwawasan lingkungan bertaraf internasional
-
Pendidikan berstandar Internasional
Menyelenggarakan pendidikan berstandar internasional di bidang manajemen dan bisnis yang berkarakter Pancasila, profesional, dan adaptif serta berwawasan lingkungan.
-
Pengembangan Penelitian
Mengembangkan penelitian dalam kelompok riset (KeRis) untuk mendukung penelitian bidang manajemen dan bisnis yang berwawasan lingkungan.
Capaian Pembelajaran
SIKAP
Mahasiswa mampu menunjukkan kepribadian yang kuat berbasis pada nilai-nilai Pancasila yang ditunjukkan dengan percaya pada Tuhan, memiliki kepedulian sosial, dan cinta tanah air
KETERAMPILAN UMUM
Mampu melakukan penelitian sesuai bidang ilmu manajemen dan bisnis yang logis dan kritis serta menghasilkan luaran yang dapat direkognisi secara nasional dan internasional
Mampu mengimplementasikan keterampilan dalam memelihara dan mengembangkan jaringan kerja, melakukan supervisi, mengevaluasi diri, dan mendokumentasikan data dengan penuh tanggung jawab, mandiri, dan jujur
KETERAMPILAN KHUSUS
Mampu menganalisis permasalahan bidang manajemen dan bisnis berwawasan agropreneurship
Mampu menafsirkan permasalahan bisnis melalui penelitian sesuai bidang konsentrasi ilmu manajemen
Mampu menafsirkan permasalahan bisnis melalui penelitian sesuai bidang konsentrasi ilmu manajemen
PENGETAHUAN
Mampu menganalisis konsep, teori, dan praktek bidang manajemen dan bisnis untuk mendukung profesionalisme sebagai manajer, wirausahawan, peneliti pemula, dan tutor/mentor/trainer/fasilitator berwawasan agropreneurship
Program Studi Manajemen
Ingin Kuliah di sini ?
Ikuti kami dan Daftarkan segera diri anda di Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember.
Pimpinan
Dr. Elok Sri Utami, M.Si.
Ketua Jurusan ManajemenDra. Lilik Farida, M.Si
Sekretaris Jurusan ManajemenProf. Dr. Sumani, S.E., M.Si., CRA.
Ketua Program Studi ManajemenKontak Kami di
Location:
Gg. 5, Tegal Boto Lor, Sumbersari, Kec. Sumbersari, Kabupaten Jember, Jawa Timur
Email:
manajemen.feb@unej.ac.id
Call:
(0331) 337990